Lokakarya KTSP TP. 2021/2022
Sabtu, 29 Mei 2021 15:33 WIB
150 |
-
Dalam rangka mempersiapkan Pembelajaran Tahun Pelajaran 2021/2022 SMA Negeri 1 melaksanakan Lokakarya dengan tema "Melalui Lokakarya KTSP 2021, kita Tingkatkan Mutu Pendidikan dan Keprofesionalan Tenaga Pendidik". Lokakarya tersebut dilaksanakan selama dua hari yaitu pada tanggal 27 & 28 Mei 2021.
Melalui tema yang diangkat besar harapan kepada Tenaga Pendidik untuk memberikan pelayanan yang lebih baik kepada peserta didik sehingga bisa meningkatkan mutu pendidikan di SMA Negeri 1 Panti. Dra. Ferry Gustin, M.M juga menegaskan kepada Tenaga Pendidik supaya mengikuti lokakarya tersebut dengan sebaik mungkin supaya tercapai tujuan yang diinginkan bersama.
Komentar
×
Berhasil membuat Komentar
×
Komentar anda masih dalam tahap moderator
1000
Karakter tersisa
Jadilah yang pertama berkomentar di sini